Senin, 01 September 2014

SMK KATOLIK SANTU FRANSISKUS XAVERIUS MANADO, DULU NAMANYA SMEA RK KOMO DALAM, DIDIRIKAN PADA TAHUN 1975. GEDUNG PERTAMA DOELOENYA LETAKNYA DI SMA DON BOSCO MANADO,KEMUDIAN PINDAH KE GEDUNG YANG BARU PADA TAHUN 1978/79. SEKOLAH INI TERLETAK DI KOMO DALAM DEPAN SMA DON BOSCO MANADO,BERSAMPINGAN DENGAN SMP NEGERI 1 MANADO.
SEKOLAH INI MERUPAKAN SATU-SATUNYA  PERSEKOLAHAN KATOLIK DI KOTA MANADO,DIBAWA NAUNGAN YAYASAN PENDIDIKAN KATOLIK KEUSKUPAN MANADO, DAN SUDAH TERAKREDITASI B.
Add caption

SMK KATOLIK ST.FR.XAVERIUS MANADO, MEMILIKI 5 JURUSAN :
1. MARKETING (TATA NIAGA , DOELOE-NYA)
2. AKUNTANSI / TATA BUKU (DOELOE-NYA)
3. ADMINISTRASI PERKANTORAN 
4. USAHA PERJALANAN WISATA (UPW)
5. TEKNIK KOMPUTER JARINGAN (TKJ)

KEPALA SEKOLAH PERTAMA : MNER JOSEPH POLII
KEPALA SEKOLAH KE DUA : IBU PALMA RANSINGIN,SPD.

FASILITAS YANG DIMILIKI DI SEKOLAH :
1.RUANGAN KEPALA SEKOLAH, 1 RUANGAN TATA USAHA, 1 RUANGAN GURU, 5 RUANGAN KETUA PROGRAM KEAHLIAN, 1 RUANGAN LAP.KOMPUTER, 1 RUANGAN LAP. IPA, 1 RUANGAN OSIS, 1 RUANGAN AULA (RUANGAN SERBA GUNA), 15 RUANGAN KELAS. TERSEDIA FASILITAS INTERNET WIFI :  INDISCHOOL.ID  DAN WIFI.ID